Paket Data Indihome Dual Play

Paket indihome dual play ini merupakan suatu jenis layanan internet yang memiliki dua fasilitas sekaligus, ada dua jenisnya yang pertama layanan internet + phone dan juga layanan internet + UseeTv.
Dari 2 jenis layanan internet ini terdapat beberapa pilihan paket yang berbeda – beda tergantung pada kecepatan akses internetnya, karena itulah maka harganya juga berbeda – beda.
Paket Dual Play Internet + Phone
Paket dual play internet + phone ini tentunya memberikan fasilitas layanan internet yang stabil dan juga gratis telepon rumah selama 300 menit setiap bulannya.
Menggunakan paket dual play internet + phone ini tentunya sangat cocok bagi anda yang sedang membutuhkan layanan internet dirumah dan juga menggunakan telepon rumah juga.
Di paket data IndiHome ini memiliki beberapa pilihan yang mana akses kecepatan internet nya berbeda – beda dan tentunya harganya juga akan berbeda. Beberapa paket data IndiHome layanan tersebut diantaranya adalah sebagai berikut:
Internet + Phone up to 20 Mbps
Paket ini memiliki harga harga sebesar Rp 315.000 per bulannya. Dengan harga ini maka Anda bisa mendapatkan akses internet hingga 20 mbps selain itu juga mendapatkan layanan gratis telepon rumah hingga 300 menit. paket yang satu ini tentunya sangat cocok untuk digunakan bersama dengan keluarga di rumah.
Internet + Phone up to 30 Mbps
Paket selanjutnya yaitu dengan akses internet hingga 30 mbps. Untuk mendapatkan paket ini anda bisa membayar dengan harga Rp 390.000. Sama halnya dengan paket internet sebelumnya, paket ini juga sangat cocok untuk digunakan bersama dengan keluarga.
Internet + Phone up to 40 Mbps
Paket yang satu ini memberikan akses kecepatan internet hingga 40 mbps. Dengan kecepatan sebesar ini tentunya bisa digunakan untuk keluarga besar anda atau bahkan bagi anda yang memiliki suatu usaha atau bisnis. Anda bisa menikmati paket layanan internet yang satu ini dengan membayar sebesar Rp 465.000 per bulan.
Internet + Phone up to 50 Mbps
untuk paket internet ini dengan kecepatan akses internet hingga 50 mbps bentuknya sangat pas dan cocok untuk digunakan di ruang lingkup yang luas. Harga perbulannya yang harus dibayarkan untuk mendapatkan paket internet yang satu ini adalah sebesar Rp 530.000 saja. Harga ini juga masih terbilang cukup terjangkau karena paket yang satu ini tentunya bisa digunakan oleh banyak orang.
Internet + Phone up to 100 Mbps
Kemudian paket yang terakhir yaitu dengan kecepatan akses internet hingga 100 mbps. Tentunya kecepatan akses internet sangat cepat dan bisa digunakan untuk ruang lingkup yang sangat luas. Untuk bisa mendapatkan paket internet ini anda perlu membayar sebesar Rp 885.000 saja per bulannya.
Nah itulah berbagai pilihan paket data Indihome dual play internet + phone yang pastinya ini akan sangat cocok untuk anda gunakan di rumah anda.
Terutama bagi anda yang menggunakan telepon rumah, maka pastinya paket internet ini sangatlah tepat karena anda bisa mendapatkan gratis telepon rumah hingga 300 menit.
Terlebih lagi bagi anda yang memiliki usaha atau bisnis yang mana menggunakan telepon dalam urusan komunikasi agar terlihat lebih profesional maka pastinya hal ini akan sangat menguntungkan.
Selain itu, paket dual play internet + phone ini anda bisa mendapatkan berbagai benefit atau keuntungan yaitu dalam hal studi dan bahkan juga hiburan yang bisa anda dapatkan.
Paket Dual Play Internet + UseeTv
Paket dual play Internet + UseeTv ini tentunya memberikan 2 fasilitas layanan kepada para penggunanya yaitu layanan internet dan juga UseeTV.
Dengan menggunakan layanan internet ini anda bisa mendapatkan gratis channel TV interaktif yang bisa anda nikmati bersama dengan keluarga anda.
Paket data indihome ini tentunya sangat cocok untuk digunakan bersama dengan keluarga karena terdapat berbagai layanan untuk hiburan pada saat di rumah.
Berbagai fasilitas diantaranya seperti adanya iflix, Hooq, dan juga Catchplay tentunya bisa memberikan hiburan tersendiri untuk keluarga anda.
Apalagi bagi anda penggemar streaming film tentunya dengan adanya fasilitas ini akan memberikan layanan hiburan untuk Anda dan juga keluarga anda di rumah.
Sama seperti paket sebelumnya, paket dual play internet + UseeTv ini juga memiliki berbagai pilihan paket yang berbeda – beda tergantung pada berapa cepat akses kecepatan internetnya.
Internet + UseeTv up to 20 Mbps
Untuk menggunakan paket yang satu ini anda bisa membayarnya dengan tarif Rp 345.000 per bulannya. Dengan tarif ini anda sudah bisa mendapatkan kecepatan akses internet hingga 20 mbps. Paket ini juga tentunya sangat cocok untuk digunakan bersama dengan keluarga.
Internet + UseeTv up to 30 Mbps
Paket selanjutnya yaitu internet + UseeTv up to 30 mbps yang mana bisa gunakannya dengan membayar tarif sebesar Rp 420.000 saja per bulannya. Paket ini juga pastinya sangat cocok untuk digunakan dalam satu keluarga.
Internet + UseeTv up to 40 Mbps
Paket internet + UseeTv up to 40 Mbps ini juga cocok untuk digunakan dalam satu keluarga besar dan bahkan juga cocok untuk digunakan dalam bisnis atau usaha anda. Untuk bisa menikmati paket data IndiHome ini maka anda bisa membayar seharga Rp 495.000 per bulannya. Dengan harga tersebut anda bisa mendapatkan akses layanan internet hingga 40 Mbps.
Internet + UseeTv up to 50 Mbps
Paket internet + UseeTV up to 50 Mbps ini juga sangat terjangkau yang mana dibandrol dengan harga Rp 560.000 per bulannya. Dengan harga ini tentunya terjangkau karena bisa digunakan oleh banyak pengguna. Jadi paket ini tentunya sangat worth it untuk digunakan di suatu tempat yang membutuhkan internet untuk banyak orang seperti di sekolah – sekolah.
Internet + UseeTv up to 100 Mbps
Untuk paket yang terakhir yaitu internet + UseeTv up to 100 Mbps. paket ini anda akan mendapatkan layanan internet hingga 100 mbps. Biasanya paket ini digunakan untuk ruang lingkup yang lebih luas misalnya universitas atau perusahaan – perusahaan besar yang menggunakan internet. Dengan paket ini anda bisa membayar sebesar Rp 915.000 per bulannya.
Nah itulah berbagai pilihan paket data indihome dual play internet + UseeTv.
Dengan paket ini tentunya Anda bisa mendapatkan berbagai fasilitas layanan internet yang sangat berguna untuk aktivitas sehari – hari anda.
Anda bisa mendapatkan sebanyak 109 channel UseeTv yang bisa digunakan untuk hiburan bersama dengan keluarga anda.
Nah tentunya hal ini sangat menyenangkan karena anda bisa mengakses dengan bebas channel TV untuk bisa dinikmati bersama dengan keluarga.
Jadi pastinya waktu di rumah bersama dengan keluarga tidak akan terasa membosankan dan tidak akan terasa jenuh.
Anda bisa menonton berbagai channel TV yang sangat beragam bersama dengan keluarga anda setiap hari tanpa harus mengeluarkan uang yang banyak.
Dengan harga yang terjangkau tentu paket dual play ini sangat worth it untuk digunakan dan juga dinikmati bersama dengan keluarga.