Harga WiFi 20 Mbps IndiHome

Harga WiFi 20 Mbps, Tagihan Bulanan dan FUP Langganan Paket

Banyak jenis paket internet yang tersedia di indiHome. Salah satu yang menjadi incaran masyarakat umum adalah internet dengan kecepatan 20 Mbps. Lantas, berapa harga WiFi 20 Mbps tersebut?

Harga WiFi 20 Mbps IndiHome dasar dari paket ini sebenarnya sangat terjangkau. Informasinya sudah terpampang jelas di halaman resminya. Hanya saja, pastikan bahwa Anda melihat lebih rinci tentang skema pembayarannya agar tidak salah paham di kemudian hari.

Kenapa? Harga dasar ini masih belum termasuk dengan PPN. Kemudian, ada kondisi di mana harganya memang dipotong lantaran indihome sedang memberikan promo. Jadi, ada kemungkinan jika masing-masing pelanggan bisa membelinya dengan selisih beberapa persen.

Banner Shoppe Orbit Aff Telkom Telkomsel

IndiHome

Kecepatan Internet IndiHome 20 Mbps

IndiHome Paket HSI Gamer 3P - Internet + Telepon + TV (Terlaris)

Disarankan untuk 3 - 5 perangakat

Rp. 385.000 / Bulan

Mau Daftar? Klik Disini Sekarang
Bonus Selengkapnya
  • Unlimited Internet Speed 20 Mbps
  • 109 Channel UseeTv New Basic
  • Free Telepon 300 Menit Lokal / Interlokal
  • Free Akses Iflix VIP
  • Free Akses Catchplay Non VIP
  • Free Akses Hooq Non VIP SVOD ( Streaming On-Demand )
  • Free Akses IndiHome Music Paket Gold
  • Free Akses UseeTV GO
  • Bebas Nelpon 100 Menit Lokal / Interlokal
  • Benefit Game CrossFire
  • Benefit Game PUBG
  • Benefit Game FreeFire
  • Benefit Game Dewa Ngamuk
  • Benefit Game Ragnarock
  • Benefit Game Point Blank
  • Benefit Game GOL
  • Benefit Game Lego Star Wars
  • Benefit Game Crystal Epic
  • Benefit Game Crystal Saga
  • Benefit Game BigBoss Casino
  • Benefit Game Setan Academy
  • Benefit Game Domino Qiu Qiu
  • Belum Termasuk Ppn10%
IndiHome

Kecepatan Internet IndiHome 50 Mbps

IndiHome Paket HSI Gamer 3P - Internet + Telepon + TV (Terlaris)

Disarankan untuk 10 - 12 perangakat

Rp. 600.000 / Bulan

Mau Daftar? Klik Disini Sekarang
Bonus Selengkapnya
  • Unlimited Internet Speed 50 Mbps
  • 109 Channel UseeTv New Basic
  • Free Telepon 300 Menit Lokal / Interlokal
  • Free Akses Iflix VIP
  • Free Akses Catchplay Non VIP
  • Free Akses Hooq Non VIP SVOD ( Streaming On-Demand )
  • Free Akses IndiHome Music Paket Gold
  • Free Akses UseeTV GO
  • Bebas Nelpon 100 Menit Lokal / Interlokal
  • Benefit Game CrossFire
  • Benefit Game PUBG
  • Benefit Game FreeFire
  • Benefit Game Dewa Ngamuk
  • Benefit Game Ragnarock
  • Benefit Game Point Blank
  • Benefit Game GOL
  • Benefit Game Lego Star Wars
  • Benefit Game Crystal Epic
  • Benefit Game Crystal Saga
  • Benefit Game BigBoss Casino
  • Benefit Game Setan Academy
  • Benefit Game Domino Qiu Qiu
  • Belum Termasuk Ppn10%
IndiHome

Kecepatan Internet IndiHome 100 Mbps

IndiHome Paket HSI Gamer 3P - Internet + Telepon + TV (Terlaris)

Disarankan untuk 12 - 18 perangakat

Rp. 995.000 / Bulan

Mau Daftar? Klik Disini Sekarang
Bonus Selengkapnya
  • Unlimited Internet Speed 100 Mbps
  • 109 Channel UseeTv New Basic
  • Free Telepon 300 Menit Lokal / Interlokal
  • Free Akses Iflix VIP
  • Free Akses Catchplay Non VIP
  • Free Akses Hooq Non VIP SVOD ( Streaming On-Demand )
  • Free Akses IndiHome Music Paket Gold
  • Free Akses UseeTV GO
  • Bebas Nelpon 100 Menit Lokal / Interlokal
  • Benefit Game CrossFire
  • Benefit Game PUBG
  • Benefit Game FreeFire
  • Benefit Game Dewa Ngamuk
  • Benefit Game Ragnarock
  • Benefit Game Point Blank
  • Benefit Game GOL
  • Benefit Game Lego Star Wars
  • Benefit Game Crystal Epic
  • Benefit Game Crystal Saga
  • Benefit Game BigBoss Casino
  • Benefit Game Setan Academy
  • Benefit Game Domino Qiu Qiu
  • Belum Termasuk Ppn10%
IndiHome

Kecepatan Internet 30 Mbps IndiHome

IndiHome Paket Phoenix 2P - Internet + Telepon (Recomended)

Disarankan untuk 5 - 7 perangakat

Rp. 295.000 / Bulan

Mau Daftar? Klik Disini Sekarang
Bonus Selengkapnya
  • Unlimited Internet Speed 30 Mbps
  • Free Akses Ke IndiHome Study
  • Movin Phone
  • Cloud Storage 16 GB
  • Free Akses IndiHome Music Paket Silver
  • ADD-ON Gamer
  • Belum Termasuk Ppn10%
IndiHome

Kecepatan Internet IndiHome 50 Mbps

IndiHome Paket Phoenix 2P - Internet + Telepon (Recomended)

Disarankan untuk 10 - 12 perangakat

Rp. 445.000 / Bulan

Mau Daftar? Klik Disini Sekarang
Bonus Selengkapnya
  • Unlimited Internet Speed 50 Mbps
  • Free Akses Ke IndiHome Study
  • Movin Phone
  • Cloud Storage 16 GB
  • Free Akses IndiHome Music Paket Silver
  • ADD-ON Gamer
  • Belum Termasuk Ppn10%
IndiHome

Kecepatan Internet IndiHome 100 Mbps

IndiHome Paket Phoenix 2P - Internet + Telepon (Recomended)

Disarankan untuk 12 - 18 perangakat

Rp. 795.000 / Bulan

Mau Daftar? Klik Disini Sekarang
Bonus Selengkapnya
  • Unlimited Internet Speed 100 Mbps
  • Free Akses Ke IndiHome Study
  • Movin Phone
  • Cloud Storage 16 GB
  • Free Akses IndiHome Music Paket Silver
  • ADD-ON Gamer
  • Belum Termasuk Ppn10%
Keuntungan Paket IndiHome 20 Mbps

Keuntungan Paket IndiHome 20 Mbps

Paket IndiHome

Paket ini diincar oleh pelanggan lantaran banyak keuntungannya. Di antara keuntungannya sebagai berikut.

  1. Cocok untuk Kebutuhan Internet Rumahan

Kebanyakan orang yang berlangganan paket ini ditujukan untuk memenuhi kebutuhan internet rumahan. Skalanya lebih kecil lantaran memang digunakan untuk kebutuhan pribadi.

Paket ini pun sudah sangat menjanjikan. Ketika layanan sudah diaktifkan, anggota keluarga bisa menikmati layanan ini dengan sangat nyaman.

Kecepatannya tidak terganggu. Karena, penggunanya terbilang tidak begitu berlebihan sebagaimana yang direkomendasikan oleh provider.

  1. Harga sangat Reasonable

Bicara mengenai harga WiFi 20 Mbps, harga pasangnya sangat terjangkau. Pelanggan tidak akan merasa terbebani lantaran biayanya tidak sampai menguras isi kantong.

Pelanggan bisa menyisakan uang dari penghasilannya untuk menyediakan internet di rumah. Nantinya, layanan ini bisa dioptimalkan untuk menunjang aktivitasnya yang memanfaatkan internet.

Pengguna Ideal Paket 20 Mbps

Pengguna Ideal Paket & Harga WiFi 20 Mbps Per Bulan

Harga WiFi 20 Mbps Per Bulan

Sejauh ini, indihome juga menyasar pasarnya di masyarakat umum. Ini tidak lepas dari kebutuhan masyarakat terhadap internet pun sangat tinggi.

Indihome berharap agar layanannya ini dapat membantu masyarakat yang membutuhkan dukungan internet. Entah itu untuk mendukung kegiatan pembelajaran, pekerjaan atau pun bersosialisasi di internet.

Buahnya, indihome mengedepankan layanan internet dengan jenis paling sesuai bagi pengguna rumahan. Yakni, menghadirkan paket yang sesuai dengan kecepatan akses mencapai 20 Mbps.

Kecepatan akses ini dipandang sangat sesuai untuk kebutuhan beberapa pengguna. Maksudnya, penggunaan yang bersamaan tidak akan mempengaruhi kestabilan dari internet tersebut.

Mengenai batasan ideal untuk pengguna yang mengoneksikan perangkat dengan internet, jumlah pengguna yang direkomendasikan antara 3-5 pengguna/perangkat. Lebih dari itu, indihome tidak memberikan jaminan jika kecepatannya akan stabil.

Tentu saja, jumlah pengguna ini selaras dengan kondisi di tiap rumah. Setidaknya, satu rumah biasanya memiliki sekitar 3-4 anggota yang aktif. Dan kemungkinan perangkat yang digunakan secara standar hanya sekitar 5 perangkat (maksimal).

Biaya Pasang dan Harga IndiHome 20 Mbps

Biaya Pasang dan Harga WiFi 20 Mbps IndiHome

Indihome memberlakukan dua jenis biaya untuk calon pelanggan baru. Di antaranya adalah biaya pemasangan serta biaya pembelian paket. Lantas, berapa besaran biayanya?

  1. Harga Pasang IndiHome 20 Mbps

Tampaknya, masing-masing wilayah memberlakukan biaya pemasangan yang sedikit berbeda. Meskipun begitu, selisihnya tidak terlalu jauh.

Kisaran biaya pemasangan wifi 20 Mbps baru sekitar Rp550.000. Biaya akan ditagihkan hanya sekali saja.

Tagihannya berlaku setelah teknisi menyelesaikan pemasangan WiFi 20 Mbps. Tepatnya setelah pelanggan mendapatkan pesan dari provider.

Biaya ini harusnya segera dilunasi. Pelunasan biaya ini ditujukan untuk konfirmasi pengaktifan layanan.

Sewaktu pelanggan belum menyelesaikannya, provider biasanya akan menutup akses untuk sementara waktu. Barulah bila pelanggan sudah membayar biaya pemasangan, status internet mulai aktif.

Sekedar informasi saja, biaya ini wajib dibayarkan pada pihak Plasa Telkom. Bukan dibayarkan pada teknisi.

  1. Harga IndiHome 20 Mbps

Selain biaya pemasangan, pelanggan pun perlu melakukan pelunasan pada jenis paketnya. Di sini, Kami akan menunjukkan beberapa pilihan harga WiFi 20 Mbps yang bisa pelanggan pilih.

Pertama adalah paket internet dan telepon. Harganya sekitar Rp385.000. Kedua adalah paket internet dan TV. Harga paket yang dibebankan pembeli sekitar Rp415.000.

Informasi Tambahan Mengenai IndiHome
FUP Wifi dengan Kecepatan 20 Mbps

Apabila Anda berlangganan indihome, Anda harus siap dengan kebijakan dari provider. Provider ini membuat kebijakan tentang Fair Usage Police (FUP).

Bahasa sederhananya, ini merupakan batas pemakaian internet secara wajar oleh pelanggan. Pembatasan ini tidak lantas membuat pelanggan akan kehilangan akses internet. Melainkan, kecepatan internetnya akan diturunkan sekian persen.

Lantas, berapa FUP untuk kecepatan 20 Mbps? FUP awal berlaku ketika pelanggan telah menghabiskan kuota mencapai 500 GB sebelum memasuki awal bulan. Sedangkan FUP maksimumnya sebesar 800 GB.

Ketika pelanggan telah mencapai batas FUP, kecepatan internet yang didapatkan sebelumnya akan diturunkan secara bertahap. Misalnya sudah mencapai batas minimum, kecepatan aksesnya akan dikurangi menjadi 75%.

Sementara bila mencapai batas maksimum, kecepatan aksesnya akan menjadi 40% dari kecepatan standar. Kondisi inilah yang membuat sebagian pelanggan merasakan akses yang cukup lemot.

Penyebab FUP Habis

Ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan FUP terlampaui. Dan ini semua berasal dari perilaku pelanggan itu sendiri.

Salah satunya ialah memanfaatkan layanan internet secara berlebihan. Internet ini digunakan untuk menonton hingga mengunduh video terlalu sering.

Memang tidak ada salahnya untuk melakukannya. Tetapi, ingatlah bahwa indihome ini menerapkan FUP.

Akses video terlalu sering tentunya akan menguras kuota lebih cepat. Tidak jarang jika data yang dihabiskan sudah mencapai Batasan minimum meskipun baru digunakan beberapa minggu saja.

Selain itu, penyebab lainnya berasal dari banyaknya pengguna yang memanfaatkan layanan tersebut. Singkatnya, WiFi Anda tidak terproteksi sehingga banyak orang yang bebas menggunakan layanan tersebut.

Semakin banyak pengguna, kuota tentu akan lebih cepat habis. Selain itu, kecepatan internet yang didapatkan pun kurang maksimal. Karena, kecepatan ini akan dibagi ke sejumlah perangkat yang terhubung dengan wifi Anda.

Harga Speed On Demand 20 Mbps

Ketika FUP sudah mencapai batas, pelanggan tentunya butuh tambahan layanan. Fitur speed on demand bisa dimaksimalkan.

Fitur ini memungkinkan kecepatan internet yang diturunkan dapat dikembalikan ke titik semula. Hanya saja, pelanggan diwajibkan untuk melakukan pembelian. Jadi, pelanggan akan lebih banyak mengeluarkan biaya lantaran membeli paket sesuai harga WiFi 20 Mbps yang tertera dengan paket kecepatan.

Meskipun begitu, tampaknya pembelian ini masih cukup menguntungkan. Terlebih bagi Anda yang memang sangat butuh dengan layanan internet di tiap waktunya.

Indhome menawarkan solusi dengan paket speed on demand yang berlaku untuk 1, 3 hingga 7 hari. Paket ini disesuaikan dengan kecepatan yang ingin dibeli.

Jika ingin membeli speed on demand sekitar 1 hari masa aktifnya, biayanya sekitar Rp40.000.  Sementara paket 3 hari sebesar Rp75.000. Dan paket 7 hari senilai Rp135.000.

Biaya ini akan ditagihkan setelah melakukan pembelian. Untuk bisa mengaktifkannya, pelanggan diharuskan untuk membelinya melalui aplikasi MyIndihome. Selain itu, pelanggan tidak memiliki tanggungan yang tertunggak sebelumnya.

Tagihan Bulanan Pengguna IndiHome

Tagihan bulanan dari indihome 20 Mbps ini setara dengan harga WiFi 20 Mbps normal. Kemudian, ditambahkan dengan PPN sebesar 10%.

Jumlah totalnya sudah terekam dalam sistem. Pelanggan bisa melihat skema dan nilai keseluruhan di aplikasi MyIndihome.

Dengan adanya PPN, tentu saja nilainya akan lebih dari harga normal. Hanya saja, nominalnya tidak terlalu memberatkan dalam pembayaran.

Yang terpenting, pelanggan bisa mengatur keuangan dengan baik. Penghasilannya bisa dipisahkan untuk memenuhi kebutuhan hidup dan kebutuhan membayar tagihan.

Kemudian, minimalkan pembayaran secara terlambat. Karena bila mengalami keterlambatan, pelanggan pun bisa dikenai dengan denda berupa uang.

Dendanya sekitar 5% dari harga WiFi 20 Mbps. Denda ini mulai berlaku ketika pelanggan melakukan pembayaran lewat tanggal 21 di tiap bulannya.

Apabila pembayarannya tidak sampai pada tanggal 21, pelanggan bebas dari denda. Dan ini yang harus dilakukan agar Anda lebih hemat biaya.

Upgrade Paket IndiHome

Ketika Anda merasa bahwa kebutuhan internet sekitar 20 Mbps ini tidak cukup, solusi terbaiknya adalah upgrade layanan. Upgrade paket ini akan membuat akses internet lebih kencang. FUP yang ditetapkan juga lebih besar.

Cara paling mudah untuk migrasi layanan ke paket tertinggi ialah datang langsung ke kantor Plasa Telkom. Sempatkan datang pada jam kerja serta bawa berkas yang diperlukan.

Berkasnya hanya fotokopi KTP/KK. Selain itu, pastikan untuk membawa materai 6000 dan tunjukkan nomor indihome.

Isilah formulir pengajuan migrasi ke paket tertinggi. Setelah itu, ajukan pada petugas untuk kebutuhan konfirmasi.

Apabila melakukan upgrade ini, pelanggan pun perlu melunasi biaya langganan berjalan. Tentunya sebelum layanan ini diganti oleh petugas.

Misalnya bila Anda menggantinya pada tanggal 15, maka Anda sebenarnya sudah menggunakan layanan tersebut. Dan layanan ini pun dihitung sesuai waktunya. Petugas akan meminta Anda untuk melunasinya sesuai perhitungan waktu penggunaan.

Setelah itu, layanan akan dinaikkan. Otomatis, harga WiFi 20 Mbps ini tidak lagi aktif. Melainkan, biayanya sudah berubah sesuai paket yang dipilih.

Karena Anda mengubahnya pada minggu kedua, tagihan bulanan pertama kali diberlakukan prorate. Biayanya menyesuaikan dengan lama penggunaan layanan baru. Setelah bulan berikutnya, biaya normal mulai diberlakukan.

Cek Kecepatan Internet Setelah Upgrade

Bagi pelanggan yang sudah melakukan upgrade paket, tentunya kecepatannya akan berbeda dari sebelumnya. Dan harga WiFi 20 Mbps ini mulai tidak berlaku lagi. Melainkan harga awal dengan kecepatan di atasnya yang digunakan.

Setelah mengeluarkan biaya lebih besar, tentunya pelanggan ingin memastikan apakah kecepatan yang didapatkan sesuai dengan paket terbaru atau masih lama. Dan ini pun bisa pelanggan lakukan sendiri.

Caranya sangat mudah. Pelanggan cukup menghubungkan ponsel atau laptop dengan jaringan wifi tersebut.

Setelah itu, buka halaman website Speedtest.net. Pelanggan cukup menekan tombol Begin test untuk melakukan pengetesan.

Tunggu beberapa menit untuk melihat hasilnya. Pelanggan akan melihat status informasi mengenai upload, download hingga proses ping.

Di sinilah Anda bisa melihat kecepatannya dari meteran yang bergerak naik. Hasilnya diakumulasikan dalam papan informasi di website tersebut.

Intinya, semakin besar nilai kecepatan untuk unduh dan upload, ini menandakan jika kecepatan internet tersebut sangat baik. Sebaliknya bila terlalu rendah, itu kurang baik. Apalagi ditambah dengan status Ping yang ditandai dengan angka besar.

Lapor Gangguan Indihome

Melaporkan gangguan layanan ini terkadang diperlukan. Lantas, di mana pelanggan bisa melaporkannya? Kemudian, apa saja jenis gangguan indihome tersebut?

  1. Jenis Gangguan Layanan Indihome

Ada beberapa jenis gangguan yang bisa terjadi pada layanan indihome. Ada yang sifatnya ringan hingga serius.

Salah satunya adalah gangguan yang disebabkan oleh pemeliharaan. Ini murni berasal dari pihak provider. Pelanggan perlu menunggu perbaikan tersebut dengan sabar.

Selain itu, ada kerusakan pada kabel fiber optik. Khusus untuk gangguan ini, pelanggan wajib melaporkannya. Karena, kerusakan ini hanya berpengaruh pada jaringan di sekitar Anda.

Kemudian, gangguan lainnya berasal dari kerusakan modem. Ini pun perlu dilaporkan sendiri.

Alasannya, Anda sendiri yang tidak bisa menggunakan layanan. Dan penyebabnya berasal dari modem yang butuh perbaikan secepatnya.

  1. Tempat Melaporkan Gangguan Indihome

Tidak perlu datang ke kantor jika ingin melaporkan gangguan jaringan ini. Anda bisa melaporkannya melalui layanan yang sudah disediakan.

Cukup lapor dengan menghubungi Call Center IndiHome 147. Gunakan kode wilayah yang sesuai dan ikuti dengan nomor tersebut.

Ikuti instruksinya supaya Anda bisa terhubung dengan CS. Ketika sudah terhubung, silahkan informasikan mengenai gangguan tersebut.

Petugas akan segera memperbaikinya. Ketika masalahnya berhubungan dengan kerusakan perangkat, pihak kantor akan mengirimkan teknisi secepatnya ke rumah Anda.

Untuk memanfaatkan layanan ini, biaya telepon berlaku. Atau, Anda bisa memanfaatkan layanan gratis telepon beberapa menit yang tertera dalam paket.

Misalnya tidak bisa menghubungi lewat telepon, solusinya adalah melaporkannya melalui twitter atau facebook. Anda cukup masuk ke halaman utama miliki indihome.

Yang perlu Anda lakukan cukup mengiriminya pesan. Pesan ini berisi nomor indihome, nomor yang bisa dihubungi, hingga bukti adanya kerusakan.

Jika tepat, pihak layanan akan memprosesnya. Anda akan segera dihubungi untuk keperluan konfirmasi. Jika masih ada gangguan, pihaknya akan segera mengirimkan teknisi.

Menonaktifkan Layanan Indihome Sementara

Ada kalanya jika Anda ingin menonaktifkan layanan tersebut sementara waktu. Ini pun bisa dilakukan oleh pelanggan. Dengan catatan, pelanggan wajib memberitahukan pada pihak Telkom.

  1. Faktor Penyebab

Ada beberapa faktor yang bisa menyebabkan pelanggan memutuskan untuk menonaktifkan layanan tersebut. Salah satunya tidak berada di rumah untuk waktu yang cukup lama.

Contohnya bila memiliki pekerjaan yang memaksanya untuk keluar kota selama beberapa bulan. Maka, layanan internet ini tidak akan digunakan selama itu.

Ketika pelanggan tidak menonaktifkannya, tagihan bulanan tentunya akan berjalan seperti biasanya. Dan ini tentunya bisa merugikan diri sendiri.

Beruntungnya, pihak indihome memberikan keleluasaan untuk melakukan penonaktifan sementara. Tujuannya supaya tagihannya tidak berjalan selama tidak digunakan.

  1. Syarat Menonaktifkan Sementara Layanan

Sebelum memutuskan untuk menghentikan layanan sementara waktu, pelanggan dianjurkan untuk melunasi tagihan sebagai bentuk kewajibannya. Ini tentunya menjadi syarat utamanya.

Besar kecilnya bergantung pada lama penggunaan layanan dalam rentang satu bulan. Ini akan dihitung oleh provider sehingga Anda tidak akan kesulitan mengetahui rinciannya.

Kemudian, siapkan berkas berupa identitas. Nantinya, ini yang digunakan untuk proses konfirmasi.

  1. Cara Menonaktifkan Layanan

Bagi yang ingin menghentikan layanan internet untuk sementara waktu, Anda bisa mengunjungi Plasa Telkom. Bawalah kartu identitas dan ajukan permohonan dengan mengisi formulir perhentian sementara.

Jika tidak memiliki waktu, Anda pun bisa menghubungi Call Center. Informasikan dan ikuti petunjuknya. Misalnya menunjukkan no indihome hingga menunjukkan nama atau identitas diri.

Petugas akan melakukan pengecekan. Kemudian, melakukan konfirmasi sesuai keinginan Anda.

Bila nantinya Anda ingin mengaktifkannya lagi, Anda dapat mendatangi Plasa Telkom. Ajukan pemasangan lagi sehingga Anda dapat menikmati layanan seperti semula.

Akhirnya, bila Anda ingin menyediakan internet untuk kebutuhan rumah, pilihan yang lebih pas ada pada paket 20 Mbps. Terlebih, harga WiFi 20 Mbps pun sangat terjangkau.

Tanya Dulu Disini