Untuk bayar tagihan indihome & deposit indihome itu mudah anda bisa menggunakan beberapa metode pembayaran seperti bayar melalui M-Banking, ATM, My IndiHome, Plasa Telkom, Kantor Pos, E-Commerce, Dompet Digital, Merchant.
Tagihan IndiHome baru akan muncul setiap tanggal 5 s/d 19 setiap bulannya, Terkadang ada beberapa pertanyaan dari Pelanggan IndiHome seperti berikut ini :
Pertanyaan : Min kalau saya pasang indihome akhir bulan atau pertengahan bulan bagaimana tuh pembayarannnya?
Jawaban : Bayar deposit IndiHome di lakukan setelah layanan IndiHome terpasang & setelah mendapatkan notifikasi SMS & e-mail pembayaran dari IndiHome, biasanya dalam waktu 6 jam setelah pemasangan IndiHome, Cara Bayar Deposit IndiHome saat ini sama dengan metode yang di jelaskan dibawah ini nanti
Silahkan mendatangi Kantor Pos terdekat di lokasi Sobat atau klik disini untuk mencari lokasi terdekat.
Beritahu petugas Kantor Pos bahwa Sobat ingin membayar tagihan IndiHome.
Berikan nomor id pelanggan atau nomor telepon kepada petugas Kantor Pos.
Petugas Kantor Pos secepatnya memproses pembayaran dengan mencocokkan data dan informasi yang Sobat berikan.
Jika data sesuai, Sobat bisa melakukan pembayaran tagihan IndiHome dengan uang tunai.
Petugas Kantor Pos akan memberikan tanda bukti pembayaran Sobat yang telah diproses.
Cara Bayar IndiHome Menggunakan Bank Mandiri
How to Pay Indihome Via Bank Mandiri
Cara bayar tagihan indihome menggunakan bank mandiri ada 3 pilihan yang bisa Sobat gunakan. Sobat bisa bayar indihome melalui ATM Bank Mandiri, M-Banking Bank Mandiri, Internet banking Bank Mandiri simak berikut ini :
Pembayaran melalui ATM Bank Mandiri
Kartu ATM silahkan Sobat masukkan terlebih dahulu
Ketik PIN
Pada menu yang muncul, pilih Pembayaran/Pembelian
Pilih Telepon/HP
Pilih Telkom/Internet/Vision
Masukkan kode area + nomor telepon atau masukkan nomor telepon Sobat (12 digit) lalu tekan
Contoh:
Pembayaran telepon / INDIHOME: 0217654321 / 02112345678
Pembayaran Internet / Usee TV / INDIHOME / 0121234567890 (diawali dengan angka 0).
Tekan benar untuk Pembayaran.
Pembayaran Sobat akan diproses, transaksi telah selesai.
Pembayaran melalui Internet Banking Bank Mandiri
Pilih menu Bayar, lalu pilih Telepon.
Pilih Penyedia Jasa, lalu pilih Telkom
Masukkan kode area
Masukkan nomor Telepon
Tekan Lanjutkan
Masukkan PIN (Token) Sobat
Tekan Kirim
Pembayaran melalui Mobile Banking Bank Mandiri
Silahkan Sobat Masuk ke aplikasi Mandiri Online.
Setelah masuk ke Menu Utama, klik menu Bayar.
Klik Buat Pembayaran Baru.
Selanjutnya, klik Internet.
Klik Penyedia Jasa, lalu pilih Internet Telkom.
Masukkan nomor telepon atau ID IndiHome Sobat. Setelah itu, klik Lanjut.
Detail tagihan Sobat akan ditampilkan
Klik “Konfirmasi” jika sudah benar.
Berikutnya, masukkan PIN Mandiri Online Sobat.
Bukti pembayaran akan ditampilkan. Transaksi Sobat telah selesai.
Cara Bayar IndiHome Via ( BNI ) Bank Negara Indonesia
Masukkan kode area dan nomor telepon
Contoh:
Pembayaran telepon / INDIHOME: 0217654321 / 02112345678
Pembayaran Internet / Usee TV / INDIHOME / 0121234567890 (diawali dengan angka 0).
Masukkan kode area + nomor telepon.
Contoh:
Pembayaran telepon / INDIHOME: 0217654321 / 02112345678
Pembayaran Internet / Usee TV / INDIHOME / 0121234567890 (diawali dengan angka 0).
Periksa lagi nomor yang Sobat masukkan. Jika sudah sesuai, pilih Benar
Masukkan kode area + nomor telepon.
Contoh:
Pembayaran telepon / INDIHOME: 0217654321 / 02112345678
Pembayaran Internet / Usee TV / INDIHOME / 0121234567890 (diawali dengan angka 0).
Tekan Ya untuk pembayaran.
Selesai transaksi Sobat deh.
Pembayaran melalui Internet Banking BANK BCA
Klik menu Pembayaran
Lalu Klik Pembayaran Telepon
Klik Telkom
Input nomor Jastel, lalu klik Lanjutkan
Lalu input Pin Token, klik Kirim jika data sudah benar
Pembayaran melalui Mobile Banking BANK BCA
Sobat Aktifkan dahulu menu m-BCA di ponsel.
Klik menu m-BCA dan tekan OK/YES.
Klik menu m-payment dan tekan OK/YES.
Klik Telkom dan tekan OK/YES
Masukkan kode area dan nomor telepon, lalu tekan OK/YES.
Masukkan pin m-BCA dan tekan OK/YES.
Jika terdapat lebih dari 1 rekening yang terhubung ke m-BCA, pilih nomor rekening yang akan digunakan kemudian tekan OK/YES.
Pastikan data di layar Sobat telah bena Tekan OK/YES untuk melanjutkan.
Masukkan pin m-BCA Sobat dan tekan OK/YES.
Sobat akan mendapatkan pesan yang menginfokan informasi transaksi pembayaran.
Cek detail tagihan, lalu klik Confirm apabila sudah sesuai.
Klik Pay untuk memproses pembayaran.
Notifikasi akan muncul jika pembayaran Sobat telah berhasil.
Tutorial Bayar Billing IndiHome Langsung ke Alfamart Merchant Terdekat Sobat
Tutorial Bayar Billing WiFi IndiHome Fiber Langsung ke Alfamart Merchant Terdekat Sobat
Cara membayar tagihan IndiHome lewat alfamart atau billing indihome melalui alfamart mungkin bisa Sobat gunakan, Bila M-banking Sobat sedang bermasalah atau saldo pada aplikasi dompet digital belum di top-up
Datangi Alfamart yang terdekat dari lokasi Sobat.
Infokan petugas kasir Alfamart bahwa Sobat mau membayar tagihan IndiHome.
Berikan ID internet atau nomor telepon Sobat kepada petugas kasir.
Kasir akan memproses pembayaran dengan mencocokkan data dan informasi yang Anda berikan.
Jika data sesuai, Anda dapat melakukan pembayaran tagihan IndiHome menggunakan uang tunai maupun non-tunai.
Petugas kasir akan memberikan struk sebagai bukti pembayaran yang telah diproses.
Cara Membayar Bill IndiHome Langsung ke Indomaret
Cara Membayar Bill WiFi IndiHome Fiber Langsung ke Indomaret
Cara bayar tagihan IndiHome di Indomaret nah Sobat IndiHome bisa melalui merchant Indomaret cocok untuk Sobat yang ingin sekalian juga berbelanja kebutuhan dapur dirumah atau perlengkapan mandi Sobat
Datangi Indomaret terdekat di lokasi Sobat.
Informasikan kasir Indomaret bahwa Sobat ingin membayar tagihan IndiHome.
Berikan ID internet atau nomor telepon Sobat kepada petugas kasir.
Petugas kasir akan memproses pembayaran dengan mencocokkan data dan informasi yang Sobat berikan.
Jika data sesuai, Sobat dapat melakukan pembayaran tagihan IndiHome menggunakan uang tunai maupun non-tunai.
Petugas kasir akan memberikan struk sebagai bukti pembayaran yang telah diproses.
Kesimpulan Cara Bayar IndiHome & Cara Melunasi Billing IndiHome :
Pembayaran tergolong mudah, Tidak perlu menunggu lama untuk sampai status tagihan telat terbayar atau lunas, Sekian & Terima Kasih Salam dari kami Marketing IndiHome Indonesia.
Jangan lupa follow kami juga di sosial media kami dengan klik gambar gif dibawah ini